Minggu, 14 Februari 2016

Apa itu saham ( Daewoo Sekuritas Mega Kuningan)

Selamat pagi,

Pada artikel hari ini saya akan sedikit sharing tentang apa itu saham, untuk kalian yang jurusan IPS ketika SMA pasti sudah mendengar dan belajar tentang saham.
yap, saham itu seperti hak kepilikan atas suatu perusahaan, semakin banyak persentase pembelian saham atas suatu perusahaan semakin besar juga hak kita dalam pengambilan keputusah perusahaan tersebut.

Paradigma masyarakat saat ini saham hanya untuk orang yang memiliki banyak uang "orang kaya" tapi pada kenyataannya saham saat ini dapat di beli oleh siapapun bahkan mahasiwa. karena saat ini ketika kita membeli saham dengan minimal 1 lot (100 lembar) tidak seperti dulu 1 lot sebanyak (500 lembar) jadi pasti harga jauh lebih murah, misalnya harga saham WSKT ( Waskita ) seharga 1900an berarti satu lot kita dapat membeli seharga 1900 x 100 lembar = 190.000 rupiah.

jika kalian memiliki uang 500.000 kalian sudah dapat memiliki 3 lot, cukup terjangkau bukan ?
kalian takut rugi ? tenang ketika saham yang kalian beli turun jangan lah kalian panik dan menjual saham yag kalian miliki di harga rendah, kenapa ? selama kalian tidak menjual saham kalian di harga rendah kalian tidak akan mengalami kerugiaan. dan harga saham akan kembali atau bahkan lebih naik dari harga semula oleh karena itu kalian dapat menganalisis saham yanng akan kalian beli.

terdapat 2 macam cara menganalisis saham yaitu menggunakan :
1. analisa fundamental : analisa ini menggunakan laporan keuangan persahaan dari kalian harus menghitung PER, ROA, ROE dan sebagainya
kalian malas menghitung ? tenang saat ini sudah banyak hasil riset yang menyajikan perhitungan laporan keuangan.

2. analisa teknikal : analisa ini berfungsi untuk mengetahui waktu kapan yang tepat untuk membeli atau menjual suatu saham. analisa ini dapat dilihat melalui candle/chart dari saham tersebut. kalian dapat menganalisa memalui aplikasi dari sekuritas yang kalian gunakan.

*sekuritas = perantara antara investor dengan bursa efek indonesia

jika kalian ingin menginvestasikan uang kalian di saham atau ingin belajar mengenai saham lebih lanjut kalian bisa menghubungi saya :)

Best Regards,


FINA FATMASARI
Office Education



PT. Daewoo Securities Indonesia
Kawasan Megakuningan
Kantor Taman A9, Unit A3-A Lt. 3 Jakarta Selatan 12950
Mobile: +62-812-8407-6706  Pin: 7D899672

Tidak ada komentar:

Posting Komentar